Data Profil Badan Usaha Milik Desa Rau, Kec. Kedung

RUKUN MAKMUR RAU

2013

aktif
RAU 01/03 KEDUNG JEPARA
Ringkasan
Legalitas :

Badan Hukum

PERDES

6 TAHUN 2023

Surat Keputusan Pengelola BUMDesa

144.9/20 TAHUN 2021

Permodalan :

Modal Awal Rp. 25.000.000

Modal Sekarang Rp. 345.000.000

Sumber Modal:

  • Berasal dari DD APBDES
  • Berasal dari APBD Provinsi
  • Berasal dari APBD Kabupaten
Produk Unggulan
BRI link

3 bulan yang lalu

PARKIR

3 bulan yang lalu

BANG SAMPAH

3 bulan yang lalu

Keterangan

Pengelolaan bumdes yang benar berimbas pada meningkanya perekonomian desa. Ini menandai jika desa mengalami kemajuan di berbagai sektor. Pasalnya, banyak hal yang bisa dibangun setelah badan usaha yang dibentuk bisa memberikan manfaat tinggi. Bicara mengenai  Bumdes Desa Rau oleh pimpinan desa, ada beberapa hal yang perlu dicermati. Ketika dipraktekkan dengan benar, pengelolaan bumdes akan sangat bermanfaat bagi desa dan bagi masyarakat sekitarnya.

    Copyright © 2020 - 2024. Sistem Informasi Desa . Provinsi Jawa Tengah