Jablak Iket Kepala Khas Klaten
Rp. 30.000
Kerajinan Limbah Kain
Arta Lumintu
Berdiri sejak 2018
Detail
Legalitas
Badan Hukum
PERDES
01 tahun 2023
SK Pengelola BUMDesa
22 tahun 2023
Kabupaten
Klaten
Kecamatan
Klaten Selatan
Desa
Danguran
Deskripsi
Iket Jablak sebagai anonim dari Jamang Blangkon Asli Klaten adalah karya budaya kreatif dan inovatif yang merupakan modifikasi mit gaya surakarta (penutup kepala) yang didesain ulang menjadi Pengikat kepala (Iket) tanpa penutup kepala, memiliki makna makna filosofi yang digali berdasarkan akar budaya Klaten sebagai bagian dari wilayah budaya Jawa khususnya keraton surakarta hadiningrat yang dituangkan dalam simbol yang ditambahkan dalam bentuk baru sebagai ciri khas Klaten. Jablak berbeda dengan iket iket kepala Daerah lain yang sudah ada. dalam proses inovasinya berkembang menjadi 4 varian yang masing masing memiliki makna filosofis simbol ajaran ajaran hidup sebagai masyarakat adat budaya klaten, dengan balutan kain berbagai motif bathik maupun lurik asli klaten